Ikuti 7 Tips Ini untuk Menjaga Pola Tidur Selama WFH

2. Jangan Selalu Berdiam Diri di Kamar

oooops! image missing
Photo: Unsplash/Eduard Militaru
LANJUTKAN
Selama menerapkan sistem WFH, biasakan tubuh kamu terkena sinar matahari langsung dengan berjalan ataupun melakukan aktivitas outdoor lainnya di luar. Sinar matahari mampu membuat ritme sirkadian dalam tubuh kamu tetap stabil. Jika kamu masih asing dengan term ini, ritme sirkadian merupakan jam biologis tubuh yang mengatur siklus waktu tidur dan juga pencernaan. Ritme sirkadian ini memiliki kaitan erat dengan sinar matahari.
Sebelum sistem bekerja dari rumah diterapkan, tanpa disadari kamu mendapatkan asupan sinar matahari dari berjalan ke kantor, berkendara, dan beberapa aktivitas outdoor lainnya. Masalahnya, saat WFH sebagian besar orang tidak memprioritaskan waktu untuk beraktivitas di luar. Tentu saja hal ini bisa menyebabkan pola tidur kamu bisa terganggu karena ritme sirkadian tubuh tidak bisa membedakan kapan waktu normal beraktivitas dan kapan waktu tidur.
LANJUTKAN
oooops! image missing
Foto: Canva  
5 Travel Hacks Untuk Mempermudah Perjalanan Liburanmu!
Pergi berlibur ke suatu tempat impian tentu merupakan hal sangat diidam-idamkan kebanyakan orang. Nah, untuk mempermudah perjalananmu dengan memiliki liburan yang nyaman, ada beberapa travel hacks yang sudah kami rangkum untuk kamu. Tips-tips ini dapat membantu kamu mempersiapkan perjalananmu lebih matang dan memudahkan perjalananmu juga lho. Penasaran apa saja itu? Yuk, cek informasi selengkapnya, nomor 5 jarang diperhatikan!

.